UFO
(Uindentified Flying Object) : benda terbang tidak dikenal atau disebut piring
terbang
Lubang
hitam : setelah bintang yang jauh lebih besar dari Matahari, berubah menjadi
bintang besar merah, lalu mengalami ledakan besar, saat itu tercipta lubang
hitam. Lubang hitam adalah benda angkasa yang berputar dengan kecepatan
melebihi kecepatan cahaya. Dengan massa jenis super yang dimilikinya, lubang
hitam mampu menarik semua energi, partikel, dan cahaya yang ada di sekitarnya.
Istilah lubang hitam diambil dari suasana langit yang gelap gulita
Sat
mega watt setar dengan jumlah listrik yang digunakan 1000 alat rumah tangga
dalam satu harinya
Cyborg
: manusia setengah mesin
Stasiun
Luar Angkasa Internasional (International Space Station) bangunan luar angkasa
yang dibangun di orbit 350 km di atas Bumi. Bisa di tempat maksimal oleh 15
orang. Merupakan tempat untuk melakukan penelitian dan eksperiman luar angkasa.
Beratnya diperkirakan mencapai 450 km
Stasiun
luar angkasa adalah tempat menyuplai bahan bakar atau makanan saat melakukan
penelitian luar angkasa juga tempat bagi para astronaut beristirahat dan
mendapat perawatan di saat sakit. Stasiun luar angkasa tempat meneliti bisa
tidaknya manusia tinggal di luar angkasa seperti di Bumi. Ada 16 negara yang
ambil bagian dalam pembangunan Luar Angkasa Internasional, diantaranya USA,
Rusia, Uni Eropa, Jepang
Simulasi
pesawat ulang – alik luar angkasa
mengangkut barang kebutuhan stasiun luar angkasa
Pesawat
ulang alik Atlantis milik NASA
Tangki
bahan bakar pengangkut hidrogencair dan oksigen cair
Roket
pendorong bahan bakar padat
Pesawat
ulang – alik luar angkasa yang mengelilingi orbit
Pesawat
ulang – alik adalah pesawat luar angkasa yang digunakan dalam misi penerbangan
luar angkasa berawak. Pesawat ini dapat dipakai berkali untuk perjalanan antara
Bumi dan luar angkasa
Struktur
stasiun luar angkasa
Antena
komunikasi : antena kecil digunakan untuk berhubungan dengan pesawat luar
angkasa saat akan melakukan docking (penggabungan). Antena besar digunakan
untuk berkomunikasi antara stasiun Bumi dengan satelit buatan
Motor
roket (rocket engine) : digunakan untuk menempatkan stasiun luar angkasa pada
posisi yang tepat di orbit
Docking
port : dipakai pada saat pesawat luar angkasa bergabung dengan stasiun luar
angkasa
Panel
matahari : ukurannya besar tapi saat dibawa panel berada dalam kondisi terlipat
dan akan terbuka setelah disetel. Dengan menggunakan Matahari sebagai sumber
energi. Panel ini menjadi penyuplai listrik di stasiun luar angkasa
Pintu
masuk : agar udara tidak keluar, pintu berat yang disegel dengan alat air lock
(kedap udara) ini ditutup
Meja
kontrol utama (Main Control Desk) : seluruh sistem di dalam stasiun luar
angkasa diawasi dan dikendalikan oleh alat, karena merupakan bagian paling
sempit di dalam pesawat, tempat duduknya, dilipat, para kru hanya bekerja di
tempat ini di dalam waktu singkat
Berenang
di luar angkasa : astronot pertama Korsel, Yi – So – yeon yang mengangkasa
dengan pesawat Soyuz milik Rusia. Selama 9 malam 10 hari ia tinggal di stasiun
luar angkasa internasional. Ia sukses melakukan misi luar angkasa, yaotu
melakukan 18 eksperimen sains dan aneka performa lainnya. Korsel menjadi negara
ke 11 melakukan eksperimen di luar angkasa dari negara ke 36 yang mengirimkan
astronotnya
Gravitasi
di Bulan tidak lebih dari 1/6 gravitasi di Bumi. Jika melompat, waktu yang
diperlukan saat melompat ke titik yang paling tinggi jadi lebih panjang di Bumi
serasa melayang, di Bulan ada banyak lubang karena tubukan batu meteorit. Lekukan
disebut kawah (crater) di bulan tidak
ada air dan udara maka lubang tetap berada dalam kondisi seperti ini, karena
tidak ada angin jadi bendera tidak dapat berkibar di bulan
Suhu
permukaan bulan di siang hari naik sampai 110 derajat Celcius sedangkan pada
malam hari turun sampai -153 derajat
celcius. Perbedaan suhu siang dan malam yang besar disebabkan karena
tidak adanya atmosfer di bulan adanya atmosfer di bulan, padahal atmosfer
inilah yang dapat menyimpan panas
Jangka
waktu siang dan malam di Bulan sangat panjang, siang hari herlangsung kira
selama 14 hari
Karena
perbedaan siang dan malam di bulan yang terlalu esktem, maka proses perubahan
batuan dalam sekejap menjadi panas dan dalam sekejap menjadi dingin berlangsung
berulang. Akibatnya lama terbentuk retaan di dalam batu yang akhirnya
menyebabkan batu terpecah belah. Proses disebut proses pelapukan batu. Akibat
proses pelapukan inilah akhirnya bulan berubah menjadi gurun pasir selamanya
Di
bulan ada laut dan pantai walaupun tidak ada air
Peta
bulan:
1.
Teluk Pelangi (Sinus Iridium)
2.
Laut Hijau (Mare Imbrium)
3.
Kawah Plato
4.
Laut dingin (Mare Frigoris)
5.
Laut hujan (Mare Imbrium)
6.
Kawah Copernicus
7.
Lokasi pendaratan pesawat luar angkasa Luna
8.
Laut awan (Mare Nubium)
9.
Laut kelembapan (Mare Humorium)
10.
Pegunungan Apenninus
11.
Laut tenang (Mare Serenitatis)
12.
Pegunungan Haemus
13.
Laut uap (Mare Vaporum)
14.
Laut krisis (Mare Crisium)
15.
Laut kedamaian (Mare Tranquillitatis)
16.
Lokasi pendaratan pesawat Apollo 11 dan 12
17.
Laut Nectar (Mare Nectaris)
18.
Laut keberlimpahan (Mare Fecunditatis)
Gravitasi
tidak ada atmosfer. Gravitas bulan tidak bisa menangkap atau menarik materi
seperti gas karena di bulan tidak ada atmosfer yang membiaskan sinar Matahari,
maka langit Bulan tampak gelap
Teori
tentang terbentuknya bulan :
Teori
1 : ada pendapat yang mengatakan kalau Bulan memisahkan diri dari Bumi dan
kemudian berputar mengelilingi Bumi
Teori
2 : ada yang berpendapat kalau dulu Bulan sebuah planet yang mandiri, tapi
karena terseret oleh gravitasi Bumi akhirnya berputar mengelilingi Bumi
Pendapat
lain jika Bulan lahir bersamaan dengan terbentuknya planet tata surya
Diameter
bulan kira – kira ¼ diameter Bumi yaitu 3475 km, massanya 1/81 Bumi
Bulan
melakukan rotasi (berputar pada porosnya
seperti sebuah roda)
Berevolusi
(mengelilingi Bumi)
Bumi
dan bulan bersinar karena memantulkan sinar Matahari. Sambil berputar
mengelilingi Bumi, bulan bergeser 13 derajat ke arah Timur dalam satu harinya,
setelah 27,3 hari, posisi bulan akan kembali seperti semula. Waktu yang
diperlukan untuk berotasi juga 27,3 hari makanya hanya bisa melihat bulan dari
satu sisi. Jika bulan hanya berevolusi maka Bumi akan bisa melihat berbagai
bentuk bulan. Bentuk bulan berbeda setiap malam adalah sebagai akibat dari
revolusi, karena bagian yang memantulkan sinar Matahari berganti – ganti
Kalender
bulan ditentukan berdasarkan perubahan bentuk bulan secara periodik dalam satu
bulan
Bulan
paruh akhir (22 kalender bulan) bulan bergerak ke arah matahari mengelilingi
kira – kira ¾ orbit revolusi. Bisa dilihat sebelah Timur kira pukul 12 malam
Antara
bulan paruh akhir dan bulan Purnama (18 kalender bulan) 2 – 3 hari setelah
bulan Purnama, sebagian permukaan bulan yang memancarkan Matahari tidak tampak
Bulan
Purnama/bulan Penuh (15 kalender bulan) ketika bulan tepat di belakang Bumi
(tidak berada dalam bayangan Bumi), sinar Matahari memantulkan bagian depan
bulan dengan jelas
Antara
bulan Purnama dan bulan Paruh awal (11 kalender bulan) sinar Matahari mulai
memantulkan sebagian besar bagian depan bulan
Bulan
Paruh awal (7 kalender bulan), bulan mengitari kira ¼ orbit revolusi. Kira ¼
orbit revolusi. Separuh bagian bulan bisa dilihat sebelah selatan, setelah
Matahari tenggelam
Bulan
Sabit awal (4 kalender bulan) saat Matahari tenggelam, tampak bulan Sabit di
langit sebelah barat
Bulan
baru tak terlihat sedikit (30 kalender
bulan), ketika bulan berada diantara bumi dan Matahari, sinar Matahari hanya
menyinari bagian belakang permukaan Bulan, sehingga bagian yang menghadap bumi
tidak tampak
Bulan
sabit akhir (26 kalender bulan) bulan tampak kecil, terbit di langit sebelah
Timur
Bagian
yang tampak di depan mata – bagian yang tidak tampak di depan mata
Gerhana
matahari terjadi karena bulan menutupi Matahari. Sedangkan gerhana bulan
terjadi karena bulan masuk ke dalam bayangan bumi
Gerhana
Matahari total : terjadi jika bulan berada di antara bumi dan Matahari, serta
piringan bulan menutup seluruh piringan Matahari
Gerhana
Matahari sebagian : terjadi jika bulan berada di antara Matahari dan bumi dan
piringan bulan menutup sebagian piringan Matahari
Gerhana
Matahari cincin : terjadi ketika bulan berada di antara bumi dan Matahari,
piringan bulan lebih kecil daripada piringan Matahari
Gerhana
bulan sebagian : terjadi ketika sebagian dari piringan bulan tertutup bayangan
bumi
Air
di bumi bergerak sesuai revolusi bulan pada bumi
Air
pasang dan surut merupakan fenomena terjadi karena adanya gaya sentrifugal sebagai akibat dari gravitasi bulan dan medan magnet bumi.
Air laut di permukaan bumi dekat dengan bulan
akan terangkat sesuai dengan daya tarik bulan. Sedangkana air laut pada
sisi berlawanan akan naik karena gaya
sentrifugal (gaya yang dimiliki oleh materi/benda berputar untuk bergerak
menjauhi pusatnya) . Sambil mengelilingi bumi, ternyata bulan menyebabkan permukaan
laut yang dekat dan yang berlawanan
dengannya mengalami pasang naik, serta menyebabkan permukaan laut yang
posisinya 90 derajat mengalami pasang surut
Bulan
– gaya gravitasi – bumi – gaya sentrifugal
Kawah
Copernicus lokasi mendaratnya pesawat
Apollo 11
Lokasi
pendaratan Apollo 11 ada di dekat Laut Kedamaian (Mare Tranquillitatis) yang
sangat jauh
20
Juli 1969 penerbangan Neil Armstrong astronot dari USA dengan Apollo 11 adalah
kali pertama manusia menginjakkan kaki di bulan.
Ada
perdebatan mengenai pendaratan Apollo 11 bulan. Berikut isi perdebatan dan
penjelasan NASA:
Perdebatan
1 : bendara America berkibar, padahal tidak adanya atmosfer di bulan
menyebabkan angin tidak akan bertiup disana. Sebetulnya tidak berkibar namun
efek seperti berkibar
Perdebatan
2 : arah bayangan pesawat luar angkasa dan pilotnya terpisah. Bayangan bisa
berbeda berdasarkan topografi, posisi berdiri, dan sudut pandang
Perdebatan
3 : pada permukaan bulan tidak ada jejak mesin jet pesawat luar angkasa. Karena
di tempat pendaratannya terdapat kawah, maka pesawat mendarat dengan gerakan
menyamping dan kecepatan lambat
Perdebatan
4 : tidak nampak satu bintang di foto. Jika eksposur/ pencahayaan kamera
dikuatkan untuk menangkap gambar bintang, maka gambar yang lainnya akan terlalu
terang
Kawah
Copernicus terjadi karena tumbukan batu meteor 100 juta tahun lalu
Satelit
butan menggunakan energi nuklir atau panas Matahari. Untuk mendapat energi
satelit buatan dilengkapi peralatan seperti panel surya atau peralatan
bertenaga penggerak nuklir (booster/roket pendorong nuklir) yang besar dan
berat. Energi disuplai menggunakan transmisi tenaga listrik tanpa kabel
(wireless) proses ini mengubah energi menjadi gelombang mikro yang terisolasi
ke dalam transmisi tanpa kabel (konsep sistem transmisi tenaga listrik yang
baru)
Gelombang
mikro itu gelombang elektromagnet yang digunakan pada microwave
Bagian
transmisi tenaga listrik tanpa kabel yang diterima dari penyimpanan energi
surya yang dibangun di bulan ke dalam bentuk gelombang mikro
Pemancaran
energi dari matahari – produksi tenaga listrik yang besar dari energi Matahari
– transmsi pengiriman tenaga listrik tanpa kabel lewat gelombang mikro dari
bulan ke satelit penerima – pengiriman tenaga listrik dalam bentuk gelombang
mikro dari satelit ke bumi – setelah gelombang mikro diterima di bumi,
gelombang ini dimanfaatkan setelah kembali diubah menjadi energi listrik
Percobaan
transmisi tanpa kabel yang menggunakan resonansi magnetik ini telah sukses
dilakukan
Dua
antena kumparan tembaga dihubungkan
dalam medan magnet yang sama. Setelah disesuaikan panjang gelombang,
maka kumparan yang satu dihubungkan dengan sumber listrik dan kumparan yang
satunya dihubungkan dengan lampu. Sistem kerjanya sesuai dengan prinsip jika
listrik dialirkan pada kumparan, bagian tengahnya (perimeternya) akan timbul
arus listrik. Sebaliknya jika arus listrik dialirkan di sekitarnya maka listrik
akan mengalir ke kumparan. Hasil uji coba meski tidak dihubungkan dengan kabel
listrik, lampu yang terpisah 2 meter jaraknya bisa menyala dengan terang
Pengaliran
arus listrik ke kumparan tembaga – kumparan tembaga – pengiriman energi
gelombang elektro magnetik ke kumparan lain yang terpisah jarak 2 meter – lampu
menyala
Karena
resonansi magnet bereaksi pada benda yang diset dengan frekuensi yang
sama. Maka pada proses transmisi energi
ada masalah yaitu meski listriknya hampir tidak berkurang tapi transmisi
listrik tidak bisa bekerja efektif pada jarak yang jauh
Bumi
dalam imajinasi orang India pada zaman dulu, di atas ular besar ada kura, di
atas kura ada 4 gajah memanggil bumi
Luar
angkasa dalam bayangan orang Mesir kuno.
Dewa udara menjadi pilar penyangga dan bumi terletak di antara dewi
langit dan dewa tanah
Daya
imajinasi orang zaman dulu sangat beragam. Mereka menggunakan gambar sebagai
media untuk membuktikkan daya imajinasi mereka dalam dunia nyata. Luar angkasa
dalam imajinasi orang Babilonia kuno, mereka berpikir ada sebuah daratan yang
dikelilingi lautan
Para
Ilmuwan membuat teleskop, dan melakukan observasi astronomi. Akhirnya Galileo
membenarkan Teori Heliosentris kepunyaan Copernicus bahwa bumi berputar pada
porosnya mengelilingi Matahari
Teori
geometris : matahari dan bintang lainnya bergerak mengelilingi bumi
Teori
heliosentris : bumi mengelilingi Matahari
Teleskop
astronomi dibangun dibeberapa tempat dan para ilmuwan astronomi mencari bintang
baru
Bentuk
teleskop canggih :
Teleskop
optik : teleskop kembar dengan diameter 10 m yang ada di puncak Gunung Mauna
Kea, Hawaii. Saat keduanya dipakai secara bersamaan, kemampuan teleskop sama
seperti kemampuan satu buah teleskop 14 meter
Telekskop
radio : teleskop radio dengan antena berbentuk piring berdiamter 14 m yang ada
di Observatorium Teleskop Radio Korsel. Teleskop ini menangkap dan menganalisis
gelombang radio yang dipancarkan oleh benda di langit
Pesan
yang dikirimkan ke luar angkasa : pesan
yang memuat informasi dasar tentang manusia dan bumi
Teleskop
Radio Arecibo : teleskop gelombang radio terbesar di dunia yang ada di Laut
Puerto Rico. Pada 6 November 1974 teleskop diarahkan ke luar angkasa dan selama
3 menit mengirimkan pesan ke luar angkasa
Plakat
Pioneer : plakat aluminium bergambar peta tata surya, posisi Bumi, dan gambar
pria dan wanita yang dibawa oleh Pesawat Pioneer 10 dan 11 ke luar angkasa
Angka
1 – 10
Nomor
atom H,C,N. O, P penyusun DNA makhluk hidup di Bumi
Informasi
DNA genetika manusia
Bentuk
tubuh manusia
Bentuk
tata surya
Struktur
Teleskop Radio Arecibo
Diameter
Teleskop Radio Arecibo
Pesan
yang dikirim dari Arecibo
Piringan
Emas Voyager : salam dari berbagai bahasa di dunia, lagu dan suara yang ada di
Bumi direkam dalam piringan emas dan dikirimkan oleh wahana Voyager 1 & 2
Teleskop
luar angkasa Hubble : teleskop yang ada di luar angkasa. Meneliti luar angkasa
dari luar atmosfer bumi dan mengirimkan gambar yang jelas ke bumi
Satelit Navstar – satelit Uribyol - satelit Iras – satelit Mugunghwa - satelit Molniya
Ada
satelit buatan untuk tujuan militer atau ilmu pengetahuan. Namun hampir semua
satelit digunakan untuk membantu kehidupan. Diantaranya satelit komunikasi yang
dipakai untuk menyampaikan gelombang radio, televisi, telepon, dll
Iras
: satelit yang didesain untuk mendeteksi sumber sinar infrared di luar angkasa. Satelit ini
menemukan 250.000 benda angkasa yang baru
Navstar
: sistem satelit Amerika yang memperbarui seluruh metode navigasi kapal atau
pesawat
Molniya
: satelit komunikasi paling tua yang berada di atas langit Rusia
International
Ultraviolet Explorer (IUE) : satelit observasi astronomi yang meneliti sinar
ultraviolet yang ada di luar angkasa
Comstar
: salah satu satelit komunikasi Geostationary Amerika. Kopseta model yang terbaru,
termasuk Alaska dan Puerto Rico, bisa menyambungkan 18000 sambungan telepon
Meteosat
: satelit cuaca Eropa yang berada di atas Samudra Atlantik
Satelit
buatan Korsel : satelit buatan Korsel seperti satelit Uribyol, satelit
Mugunghwa, dan satelit Arirang telah diluncurkan. Satelit Uribyol (bintang)
1,2,3. Satelit Uribyol 1 yang diluncurkan pada Agustus 1992 merupakan satelit
buatan pertama Korsel dan digunakan untuk penelitian ilmu pengetahuan. Satelit
kedua diluncurkan pada September 1993, satelit ketiga pada Mei 1999. Satelit
Mugunghwa 1,2,3 dan 5 satelit komunikasi dan penyiaran yang diluncurkan pada
Agustus 1995, Januari 1996, September 1999, dan Agustus 2006. Mugunghwa 5
merupakan satelit pertama Korsel yang mengkombinasikan kepentingan komersial
dan militer. Satelit Arirang 1 dan 2 satelit yang digunakan untuk berbagai
tujuan. Diluncurkan pada Desember 1999 dan Juli 2006. Arirang 2 juga bisa mengambil
foto materi yang ada di permukaan Bumi dan mengirimkannya ke Bumi. Juga
digunakan untuk observasi bencana alam, perubahan lingkungan, sumber alam,
penelitian, dll
Keluarga
Tata Surya berdasarkan posisinya, planet di tata surya dibagi atas Planet Dalam
dan Planet Luar. Sedangkan berdasarkan ukuran dan massa jenisnya dibagi menjadi
Planet Terrestrial dan Planet Jovian
Planet
Dalam adalah planet yang dibandingkan dengan Bumi dengan posisinya lebih dekat
dengan Matahari (Merkurius dan Venus), sedangkan Planet Luar adalah planet yang
jarak dengan Matahari lebih jauh
daripada Bumi ( Mars, Jupiter, Saturnus, Uranus, Neptunus) planet yang
ukurannya kecil dan massa jenisnya tinggi (Merkurius, Venus, Bumi, Mars)
disebut Planet Terrestrial/ Planet Kebumian
Planet
yang ukurannya besar dan massa jenisnya rendah (Jupiter, Saturnus, Uranus,
Neptunus) disebut planet Jovian
Planet
Terrestrial : Merkurius – Venus – Bumi – Mars – Jupiter – Saturnus - Uranus – Neptunus - Komet – Planet Jovian
Jarak
dari Matahari sampai Neptunus kira 30,06 ribu AU (astromical unit/unit
astronomi) karena 1 AU kira 150 juta km, maka jarak Matahari – Neptunus kira
4,5 miliar km
4,5 miliar
km
Matahari
------------------------------------------Neptunus
Ibarat
seorang atlet marathon berlari tanpa beristirahat kira selama 30000 tahun
Di
tata surya ada Planet Terrestrial yang memiliki massa jenis yang tinggi seperti
Bumi
Planet
Jovian memiliki massa jenis rendah
Merkurius
paling dekat dengan Mataharinya jadi tidak terlihat
Jarak
Matahari – Merkurius
Kira
57,9 km
Matahari
------------------------------------------Merkurius
Temperatur
di Merkurius pada siang hari 430 derajat sedangkan pada malam hari turun sampai
170 derajat dibawah 0
Karena
tenggelam itu tinggi, logam yang mencair seperti air raksa
Jika
meteor menimpa Bumi maka tanah akan berlubang seperti Bulan
Di
antara planet kebumian, Merkurius paling kecil. Diameternya tidak sampai 38%
diameter Bumi. Massanya 1/18 massa Bumi, gravitasi 38% Bumi. Tidak ada atmosfer
disana. Periode revolusinya kurang lebih 88 hari dan periode rotasinya kira 59 hari
Korona
adalah lapisan gas tipis yang ada di lapisan paling luar atmosfer Matahari.
Suhunya sangat tinggi sekitar 1.000.000 Kelvin. Dapat dilihat dengan mata
telanjang dari Bui terjadi Gerhana Matahari Total
Karena
atmosfer Venus tebal. Maka panas terperangkap dalam atmosfer, sehingga muncul
efek rumah kaca. Oleh karena itu, suhu permukaannya kira 470 derajat Celcius,
sedangkan suhu di atas atmosfer kira -40 derajat celcius
Bukan
karena hanya efek rumah kaca tapi karena permukaan venus tertutup oleh banyak
gunung berapi dengan asap yang pekat dan lava yang panas, maka sulit bagi
makhluk hidup bisa tinggal disana
Sebagian
besar atmosfer tebal di Venus terbentuk dari karbondioksida yang memantulkan
cahaya sehingga Venus tampak paling jelas dari Bumi. Venus memantulkan 75%
sinar Matahari yang diterimanya. Karena Venus kadang mendekati Bumi kadang
menjauhi Bumi maka kadang akan tampak besar dan terkadang tampak kecil. Venus
bersinar terang di langit sebelah Barat pada sore hari, awalnya tampak bulat
kecil, semakin mendekati Bumi semakin tampak besar. Pada waktu Subuh kebalikan
dengan saat sore hari, Venus si Bintang Kejora bersinar di langit sebelah
timur. Venus berotasi pada porosnya dari arah Timur ke arah Barat. Makanya di
planet Venus. Matahari terbit dari arah barat dan tenggelam disebelah Timur,
selain itu sebagai kembarannya Bumi, material struktur dalamnya serta ukuran
atau massanya mirip dengan Bumi. Gravitasinya kira 0,88 kalinya bumi tapi
karena suhunya tinggi, makhluk hidup tidak dapat hidup di sana. Lubang gunung
api aktif di Venus panjangnya 215 km, lebarnya 120 km (bagian oval). Karena
Venus diliputi atmosfer tebal maka sulit mengambil gambarnya, namun sambil
mengelilingi orbit Venus, pesawat luar angkasa Magellan berhasil memotret
permukaan Venus dengan menggunakan radar
Para
astronom Eropa mengumumkan bahwa Gliese 581c adalah Bumi super. Planet di tata
surya yang keadaannya mirip Bumi. Planet ini mengitari Bintang Kerdil Gliese
581, yang berwarna merah dan jauhnya kira 20,4 tahun cahaya dari Bumi,
temperatur ratanya 0 – 40 derajat di atas nol dan diperkirakan di sana ada air
dalam kondisi cair. Tapi tim peneliti pada pusat studi perubahan iklim Jerman
menyanggahnya. Hasil analisis mereka terhadap Gliese 581C adalah metana dan
karbon dioksida yang ada di atmosfer 581 c menimbulkan efek rumah kaca sehingga
suhunya jauh di atas 100 derajat, saat ini sedang diteliti kemungkinan makhluk
hidup bisa hidup di Gliese 581d
Gliese
581 – Gliese 581b – Gliese 581C – Gliese 581d
Sketsa
Bumi Super yang dipamerkan pada publik oleh Observatorium Eropa bagian selatan
Deimos
: batu hitam gelap. Ada lubang kecil. Ukuran 15 x 11 km
Phobos
: banyak lubang, ukuran 27 x 19 km
Ngarai
Marineris : foto yang diambil oleh Mars Express, pesawat penelitian milik
European Space Agency (2004)
Permukaan
Mars : foto yang diambil oleh Robot Peneliti Spirit (2006)
Pada
abad 19 sebagian ilmuwan berpendapat bahwa Mars tersusun dari kanal. Tapi
secara ilmiah pendapat ini terbantahkan kanal hanya ilusi. Adanya air yang
mengalir di Mars, seperti diduga selama ini, hanya pasir yang menutupi batu
hitam yang beterbangan ditiup badai
Planet
Mars tampak merah karena batu dan tanah liat di permukaan tanahnya mengandung
banyak oksida besi. unsur terpenting dari atmosfer Mars adalah karbondioksida,
dan karena hampir tidak ada uap air menjadikan Mars sangat kering, suhu
permukaannya -63 derajat Celcius dan beda suhu antara siang dan malam hari 120 derajat
Kutub
Mars : di kedua kutub Mars tampak bahwa sebagian besar campuran antara air dan
karbondioksida beku seperti es kerin gyang dipakai untuk menyimpan es krim di
swalayan
Wahana
penelitian yang diluncurkan ke Mars
Para
ahli astronomi mengirimkan wahana penelitian ke planet Mars mencari tanda
kehidupan di sana. Diantaranya adalah Viking yang mendarat di Mars pada tahun
1976 dengan tujuan mengumpulkan dan meneliti sampel tanah liat dan atmosfer
Mars, pada Juli 1997, wahana Pathfinder yang mengangkut Sojourner robot
penjelajah kecil mendarat di Mars dan mengirimkan banyak foto. Dengan
ditemukannya jejak bakteria pada bantuan Mars, para ilmuwan menduga bahwa dulu
pernah tinggal makhluk hidup disana
Robot
penjelajah Sojourner : robot penelitian kecil yang diangkut oleh wahana
Pathfinder yang mendarat di Mars, robot ini mengelilingi permukaan Mars serta
mengambil dan mengirimkan materi gambar terbaru
Wahana
Viking : menganalisis tanah di Mars dengan cara menyentuh tanah Mars dan
mencium baunya
Viking
Orbiter : meneliti permukaan tanah Mars dari atas orbit dan mengirimkan data
yang diperolehnya ke Bumi
Robot
penjelajah Spirit : robot penjelajah Mars kedua milik Amerika yang sukses
mendarat di planet Mars pada Januari 2004
Diameter
planet Mars kira – kira setengahnya Bumi, satu harinya lebih panjang, 4 menit
daripada Bumi. Musimnya mirip dengan Bumi hanya lebih panjang dua kali lipat.
Satu tahun Mars sama dengan 687 har. Perbedannya adalah karbondioksida
merupakan unsur terbanyak dalam atmosfer Mars yang tipis
Gunung
Olympus tingginya 25 km, gunung terbesar di tata surya dengan diameter
permukaan bawahnya 500 – 600 km
Jupiter
planet terbesar dalam tata surya dengan diameter 11 kali Bumi
Unsur
pembentuk atmosfernya adalah hidrogen dan sedikit helium jadi nyaris sama
dengan matahari
Struktur
Jupiter : atmosfer (gas hidrogen dan helium), hidrogen cair , hidrogen dalam
bentuk padat, inti (batu dan es)
Sabuk
sangat tipis : kumpulan debu tipis
Bintik
merah raksasa : pusaran badai raksasa yang sangat besar
Jupiter
berotasi dalam kecepatan tinggi, satu kali putaran ditempuh dalam 10 jam karena
atmosfer bersama maka terbentuk garis belang. Revolusi Jupiter memakan waktu
11,86 tahun
Io
– Europa – Ganymede – Callisto
Satelit
Jupiter ada 60. Bentuknya besar
Io, Europa, Ganymede, dan Callisto adalah
satelit Jupiter yang ditemukan oleh astronom Italia, Galileo Galilei (1564 –
1642) pada tahun 1610. Karena itukah keempatnya disebut sebagai 4 satelit
Galileo, satelit Jupiter lebih dari 60 buah tapi masih bisa berubah lagi karena
satelit planet yang ditemukan akan semakin banyak seiring dengan kemajuan
teknologi observasi astronomi
Satelit
Io satelit yang paling dekat dengan Jupiter. Memancarkan asap sampai setinggi
lebih dari 300 km. pada tahun 1994, di Jupiter terjadi show luar angkasa yang
luar biasa
Komet
Shoemaker Levy 9 : untuk pertama kali menampakkan diri pada tahun 1993, komet
ini kemudian menabrak Jupiter setelah sebelumnya pecah menjadi 21 bagian
Permukaan
Jupiter setelah terjadinya tabrakan. Jejak yang timbul akibat tabrakan komet.
Ukuran lingkaran luarnya hampir sama dengan ukuran bumi
Cincin
Saturnus terbentuk dari debu luar angkasa, batu, es, dll. ada 18 satelit
setelah terus diselidiki jumlahnya 56 kecuali Titan, satelit Saturnus yang
lainnya berupa es
Satelit
penting Saturnus : satelit Saturnus pada umumnya tersusun atas bongkahan es
yang sebagian bercampur dengan batu di sana – sini. Satelit yang memiliki
gravitasi sama seperti planet ini mengitari Saturnus dan menarik cincin Saturnus. Karena itulah
interval jarak cincin juga berubah
Mimas
– Enceladus – Dione – Lapetus - Rhea
Titan
terbesar di antara satelit Saturnus lainnya, merupakan satelit unik yang
memiliki atmosfer. Unsur utama atmosfernya termasuk hidrogen dan makromolekul
organik yang kompleks. Diperkirakan mirip dengan awal mula Bumi ketika belum
ada kehidupan
Laut
di Tiran yang tersebar di sana – sini : bagian yang biru tua adalah bagian
lautan yang diperkirakan dipenuhi dengan etana atau metana cair. Luasnya
berkisar dari beberapa puluh sampai ratusan kilometer
Awan
raksasa yang menyelimuti kutub utara Titan : diameter awan 2400 km berbeda
dengan awan bumi yang terdiri dari uap air, diduga metana merupakan unsur utama
awan Titan
Saturnus
sebesar 9 kali diameter bumi dan massanya 95 kali massa bumi. Massa jenisnya
0,7 kali bumi
Diantara
planet yang ada dalam tata surya, Saturnus memiliki massa jenis paling rendah,
meski ukurannya besar. Saturnus tersusun dari hidrogen, helium, dan gas ringan
lainnya. Meski tersusun dari gas, jika massa jenisnya lebih besar daripada air,
maka akan tenggelam, Jupiter, Uranus, Neptunus terdiri dari gas yang sama dan
massa jenisnya lebih besar daripada air sehingga tidak bisa mengapung di atas
air. Jika luar angkasa diisi dengan air, maka planet lain akan tenggelam sepeti
batu, sedangkan Saturnus rendah massa jenisnya akan mengapung di atas air
seperti yang tampak dalam gambar
Satu
hari Saturnus tidak sampai 10 jam 40 menit. Karena Uranus berjarak dua kali
jarak dari Matahari sampai Saturnus
Cincin
Uranus ada 11 buah sangat tipis
Uranus
ditemukan oleh William Herschel astronom Inggris tahun 1781, berjarak sekitar
2,9 miliar km dari Matahari. Jarak ini kira 20 kali lipat jarak antara Matahari
dan Bumi. Diameternya 53000 km empat kali Bumi, massanya kira 15 kali massa
Bumi. Sampai saat ini telah ditemukan 27 satelit Uranus, termasuk Oberon,
Titania, Umbriel, Ariel dan Miranda. Satelit ini diketahui lewat gambar yang
dikirim oleh teleskop luar angkasa Hubble dan Wahana Voyager 2. Bagian dalam
Uranus berupa campuran air, amonia, dan metana yang membungkus inti
Struktur
Uranus : air amonia metana – inti – atmosfer
Periode
rotasi Uranus 17 jam 24 menit sedangkan periode revolusinya 84 tahun
Tahun
1996 – selatan – tahun 2030 – arah rotasi Uranus – tahun 2007 – arah revolusi
utama – tahun 1985
Uranus,
sudut rotasinya miring 98 derajat dari orbit revolusinya karena setiap 42 tahun
berrgiliran menghadap Matahari, sehingga selama 42 tahun terus menerus musim
panas dan 42 tahun musim dingin. Suhu musim dingin -215 derajat Celcius tapi karena atmosfernya berpindah dari musim
panas ke musim dingin maka suhu pada saat musim dingin lebih tinggi
Molekul
hidrogen terdiri dari dua atom hidrogen. Pada musim panas, dua atom hidrogen
yang menyerap panas dan sinar ultraviolet terpisah, ketika tiba musim dingin
keduanya akan kembali bersatu menjadi molekul hidrogen. Panas yang tadi diserap
dilepaskan kembali, pada saat musim dingin suhunya lebih panas
Perbedaan
temperatur kurang lebih hanya 2 derajat
Neptunus
ditemukan berdasarkan perhitungan matematika. Setelah menemukan Uranus, para
astronom mengetahui bahwa planet sedikit demi sedikit keluar dari orbit karena
terseret suatu gravitasi. Dengan matematika, John Couch Adams dari Inggris dan
Urabin Le Verrier dan Perancis menghitung lokasi yang seharusnya ada planet
yang tak terlihat. Pada tahun 1846, Johann Gottfried Galle dari Jerman
menemukan planet Neptunus, neptusnus tepat berada tepat di tempat seperti yang
dihitung oleh Adam Dan Le Verrier. Total ada 13 buah. Para astronom menemukan
dua buah satelit Neptnus, kemudian ditemukan lagi 11 bulan
Neptunus
ada 4 cincin lebar, yang 2 lainnya kecil. Dua satelit yang ditemukan wahana
oleh wahan Voyager 2 terletak di bagian dalam cincin dan berperan sebagai
penjaga seperti penggembala. Keduanya disebut satelit penggembala
Satelit
Proteus dengan diamater = 400 km
Satelit
Triton paling dingin di tata surya (-235 derajat Celcius)
Diameter
Neptnus ± 4 kali diameter bumi. Periode rotasinya 16 jam 7 menit, dan periode
revolusinya ±165 tahun
Bagian
dalamnnya mirip Uranus. Atmosfernya merupakan campuran hidrogen, metana, dan
helium
Suhu
di permukaan Neptunus minus 200 derajat
Triton
berputar dengan arah kebalikannya karena bertabrakan dengan satelit lain
tertangkap gravitasi Neptunus
.lewat
wahana Voyager 2, diketahui bahwa di Neptunus juga terdapat pusaran raksasa
yang mirip dengan Bintik Merah Raksasa yang ada di Jupiter. Dua bintik hitam
besar merupakan badai besar yang dihasilkan oleh atmosfer Neptunus yang sangat
kuat, badai raksasa sebesar Bumi
berputar dengan kecepatan angin di sekitar bintik raksasa sebesar 2000 km per
jam, angin yang paling cepat di dalam tata surya kemudian bintik hitam yang
lebih kecil berputar dengan arah berlawanan dengan bintik raksasa
Planet
kerdil yang dulu disebut dengan Pluto, pada tahun 2006, Pluto dikeluarkan statusnya
dari planet anggota tata surya dan namanya diganti menjadi 134340. Charon yang
ada di sampingnya, dulu dikenal sebagai satelit Pluto, sekarang diubah namanya
menjadi 134340 I. jarak keduanya 19.640 km atau seper dua puluh kali lipat
jarak Bumi dan bulan. Ukuran planet kerdil kira 1.5 diameter bumi. Karena jarak
134340 dan 134340 I dekat gravitasi yang dimiliki oleh masing menyebabkan
terjadinya tarik menarik sehingga keduanya saling membayangi
134340
I – orbit 134340 I
Awal
dimulai satu harinya 134340 : kedua titik saling berhadapan
Setelah
berotasi : ¼ bagian kedua titik tidak berubah tetap berhadapan
Saat
134340 telah melalui setengah dari satu harinya dan 134340 I juga telah melalui
setengah dari satu bulannya, kedua titik saling berhadapan
Kedua
titik tersebut selalu berhadapan tak pernah berubah sama sekali
134340
berisi setiap 6,4 hari. Dalam waktu sama
134340 I berevolusi pada 134340 jadi 134340 dan 134340 I selalu
berhadapan pada satu titik permukaan
sama
Pluto
memiliki orbit miring yang berbentuk elips, dua puluh tahun dalam periode
revolusinya yang berlangsung selama 248 tahun, terletak di bagian dalam
Neptunus. Meski dari tahun 1979 sampai
1999 berada di dalam Neptunus, namun karena kemiringan sisi orbitnya 17
derajat, maka tidak terjadi tabrakan dengan Neptunus
Orbit
pluto – orbit Uranus – orbit Neptunus
Sejak
ditemukannya Pluto, tidak hanya hal perputaran orbit ovalnya saja yang aneh,
yang berbeda dengan ke 8 planet tata surya lainnya tapi juga proses evolusinya.
Akhirnya pada 24 Agustus 2006, Pluto diklasifikasikan sebagai Planet Kerdil
diputuskan oleh Persatuan Astronomi Internasional (didirikan pada Juli 1919, dengan tujuan
pertukaran ahli astronomi
Internasional dan untuk mendorong penelitian
di seluruh bidang astronomi, setiap 3 tahun sekali diadakan pertemuan yang diselenggarakan secara bergantian di negara
anggotanya) di Praha, Ceko. Definisi planet
sebagai objek tata surya, planet mengorbit mengelilingi Matahari, karena memiliki massa yang cukup maka planet
bisa menjaga keseimbangan terhadap gravitasinya sendiri sehingga bentuknya
nyaris bulat, mengalami proses fisika mampu menangkap benda langit yang ada di
sekitar orbitnya
Planet
kerdil berbeda dengan definisi ketiga, karena gravitasi rendah dibandingkan
dengan ke 8 planet yang lainnya, planet kerdil termasuk Pluto, tidak dapat
menarik benda angkasa di sekitarnya
Pada
saat awal penemuannya, Pluto dikategorikan sebagai planet yang ukurannya hampir
sama dengan bumi. Pada mulanya ini tidak menimbulkan masalah, tapi dengan
berkembangnya teknologi observatori astronomi, diketahui bahwa ternyata
ukurannya lebih kecil daripada bulan dan orbitnya oval tidak beraturan. Status
Pluto sebagai planet mulai diragukan pada tahun 2003, ketika astronomi dari USA
bernama Michael Brown menemukan Eris. Setelah itu ditemukan beberapa benda
angkasa lain yang mirip dengan Pluto. Setelah dikeluarkannya definis baru
mengenai planet pada pertemuan Persatuan Astronomi Internasional ke 26,
dikeluarkan Pluto dari daftar planet, kemudian nama Pluto diubah menjadi 134340.
Standar klasifikasi planet kerdil dan benda langit lainnya sampai sekarang
masih belum ditetapkan
Komet
atau disebut bintang berekor mengitari Matahari sambil melintasi orbit elips
yang sangat panjang. Komet terbentuk dari debu, gas, dan bongkahan es sisa
penciptaan tata surya. Di bagian dalam komet terdapat inti, saat mendekati
Matahari, terbentuk koma di sekitar inti yang kemudian akan tumbuh menjadi
kepala sangat besar, berdasarkan angin Matahari, terbentuk ekor panjang yang
terdiri dari gas dan debu. Panjang ekor komet bisa mencapai lebih dari 100 juta
km
Komet
hanya akan bersinar dalam jangka waktu beberapa minggu saja. Setelah itu akan
menuju ke tempat yang beku di pinggir tata surya. Sambil mengelilingi orbit
oval panjang kepala komet selalu menghadap Matahari
Komet
Hale – Bopp
Inti
komet Halley (foto yang diambil oleh wahana Giotto pada Maret 1986)
Sejak
tahun 239 M, komet Halley tercatat muncul di tata surya setiap 76 tahun sekali,
jadi telah terlihat lebih dari 20 kali
Giotto
wahana penelitian komet yang diluncurkan di Eropa pada Maret 1986 mendekati
Komet Halley sampai jarak 605 km, memotret foto ini komet, menganalisis
partikel debu dan gasnya dan kemudian mengirimkan datanya ke Bumi
Terkadang
benda kecil dari angkasa atau pecahan komet bergesekan dengan atmosfer Bumi.
Akibat gesekan meteor akan terbakar dan menghasilkan sinar disebut bintang
pijar, bisa dibilang meteorit atau batu meteor merupakan saudara komet
Kawah
Barringer di Arizona Amerika, diameternya tidak kurang dari 1200 meter dan
kedalamannya mencapai lebih dari 175 meter
Mayoritas
meteor telah habis terbakar sebelum menyentuh tanah. Namun terkadang tidak
semuanya terbakar dan akhirnya jatuh ke bumi disebut meteorit. Dengan
menganalisis meteorit juga bisa memperkirakan usia Bumi dan tata surya
Penampilan
Matahari berdasarkan suhu
Gambar
3 dimensi dibawah memperlihatkan penampilan Matahari yang berbeda, berdasarkan
suhu badai listrik ekstrim yang terjadi di dalam atmosfer Matahari
1000
derajat Celcius – 1.500.000 derajat celcius – 2.500.000 derajat celcius -
±80.000 derajat Celcius (Foto kiriman dan wahana kembar Stereo (Desember 2006)
Di
tata surya hanya Matahari yang mengeluarkan sinar dan panas dengan sendirinya
Semakin
dekat dengan Matahari semakin panas, sebaliknya semakin jauh semakin dingin
Pada
tata surya, 8 planet mengelilingi Matahari. Di antara planet, Bumilah yang
menduduki posisi pada jarak yang paling ideal dari Matahari, tidak terlalu
panas dan juga tidak terlalu dingin, sehingga memiliki suhu dan tanah yang baik
bagi kehidupan makhluk hidup
Matahari
– Merkurius – Venus – Bumi – Mars (Panas)
Jupiter - Saturnus – Uranus – Neptunus (Dingin)
Zona
konveksi – zona radiasi – inti 15 juta derajat celcius – suhu permukaan 6 ribu
derajat celcius
Matahari
keseluruhannya terdiri dari gas – energi yang datang ke bumi sebagian besar
merupakan pancaran radiasi Matahari – seperti panas yang dihasilkan oleh
pembakaran beberapa juta ton batu bara kualitas baik
Diameter
matahari 1.400.000 km sekitar 109 kali diameter Bumi. Massa Matahari sekitar
333.420 kali massa bumi
Prominensa
: bara yang menyembur seperti air mancur, pancaran gas berbentuk kembang api
merah yang menyembur dari dalam Matahari, sering memancarkan prominensa karena
Matahari terdiri dari gas hidrogen. Hidrogen terus – menerus meledak dan
berubah jadi unsur lain, namun karena gravitasi terlalu besar. Unsur tidak
lepas keluar, melainkan kembali tersedot ke dalam inti
Hidrogen terdiri dari proton dan elektron yang
mengelilinginya pada suhu yang sangat tinggi keduanya terpisah – proton yang
telah kehilangan elektron bergerak dalam kecepatan ratusan kilometer perdetik,
pada saat itulah Tritium (isotop hidrogen yang terdiri dari 1 proton dan 2 neutron)
dan inti hidrogen bersatu menjadi satu atom helium. Pada proses ini
dilepaskan energi yang sangat besar.
Reaksi seperti yang sangat besar. Reaksi seperti ini terjadi tidak terus –
menerus di bagian dalam Matahari. Makanya Matahari selalu menyala dan menyemburkan
panas serta sinar terang, Matahari mengeluarkan sinar sendiri dan tetap berada
pada posisinya, maka Matahari disebut sebagai Bintang Permanen. Sinar Matahari
terdiri dari berbagai jenis sinar, tapi hanya beberapa sinar yang bisa dilihat
dengan mata. Selain sinar yang bisa dilihat oleh mata, gelombang radio,
inframerah, ultraviolet, sinar x, sinar gamma dan energi sinar Matahari yang
lainnya sangat bermanfaat bagi kehidupan manusia
Manfaat
energi Matahari :
Gelombang
elektromagnetik : dipakai untuk oven microwave, televisi, telepon genggam, radio, dll
Ultraviolet
: digunakan untuk sterilisasi dan desinfektan
Sinar
X : digunakan untuk pemeriksaan sinar X, uji material, eksperimen bahan, dll
Sinar
yang bisa dilihat : dipakai untuk peralatan optik seperti mikroskop optik,
teleskop optik, dll
Sinar
gamma : digunakan untuk pengobatan penyakit otak dan kanker
Inframerah
: dipakai untuk piranti pengobatan infrared, kamera inframerah, remote control,
alat yang menggunakan panas, pemanas ruang, dll
Bintik
hitam bagian Matahari yang suhunya lebih rendah dibandingkan sekitarnya,
sehingga warnanya lebih gelap. Tapi suhunya lebih dari 4000K. tempat yang
suhunya 4 ribu derajat membesar dan mengecil
Secara
garis besar jumlah bintik hitam Matahari berubah dalam periode 11 tahun,
awalnya bintik hitam muncul di dekat kedua kutub, setelah itu mendekati sisi
ekuator dan jumlahnya menjadi bertambah. Pada saat itu aktivitas Matahari
mencapai puncaknya
Garis
ekuator
Saat
aktivitas Matahari berlangsung – saat aktivitas Matahari mencapai puncaknya
Semburan
Matahari memancarkan energi seperti sinar ultraviolet, sinar X, dan lainnya
memberi pengaruh pada gelombang elektromagnetik karena sinar ultraviolet, sinar
X, sinar lain dari Matahari mengacaukan lapisan ionosfer yang dianggap sebagai
cermin gelombang elektromagnetik maka muncullah Fenomena Dellinger (fenomena
terganggunya komunikasi gelombang pendek
selama beberapa menit sampai beberapa puluh menit)
Sebagai
lapisan udara yang ada di atmosfer bagian atas, lapisan ionosfer bisa berfungsi
menyalurkan komunikasi jarak jauh tanpa kabel melalui pemancaran gelombang
elektromagnetik. Jarak pancar ditentukan berdasarkan ketinggian lapisan
ionosfer
Pengiriman
transmisi ------------------------------------------penerima transmisi
Ada
fenomena lain terjadi akibat gelombang elektromagnetik yang dipancarkan
semburan Matahari
Saat
fenomena aurora saat masuk ke lapisan ionosfer, partikel yang dipancarkan oleh
semburan bertabrakan dengan atom atau molekul yang ada di atmosfer Bumi.
Peristiwa tabrakan ini menimbulkan terjadinya sinar indah yang bisa dilihat di
daerah kutub
Korona
lapisan gas tipis di bagian paling luar Matahari yang bisa dilihat saat gerhana
Matahari total
Matahari
usianya kira 4,6 Miliar tahun. Nebula Orion, salah satu nebula gas
Matahari
lahir dari sebuah nebula gas yang gelap, Nebula adalah materi antar bintang
yang berbentuk seperti awan raksasa karena gaya tarik – menarik, awan ini
menggumpal menjadi padat dan panas. Maka terbentuklah Matahari
Orbit
planet di tata surya : Matahari – Venus – Merkurius – Bumi – Mars – Neptunus –
Saturnus – Jupiter – Uranus
Energi
inti Matahari menghasilkan cahaya dan panas yang telah dipancarkan ke tata
surya selama 4,6 miliar tahun Gravitasi Matahari yang sangat besar menyebabkan
planet terperangkap ke dalam orbitnya
Setelah
melewati beberapa miliar tahun, semua hidrogen yang ada di bagian pusat
Matahari akan berubah jadi helium dan Mataahri akan jadi merah serta sedikit
jadi besar. Lambat laut ukurannya mengecil, pada saat itu Matahari menjadi tua
Di
sistem galaksi, bintang seperti Matahari kira – kira ada 200 miliar buah
Neptunus
– bagian tepi lingkaran Matahari – gas antar bintang –
Tingkat
kecemerlangan dan warna bintang berbeda sesuai jarak dan suhunya. Semakin
tinggi suhu sebuah bintang, maka warnanya akan semakin biru, yang suhunya
sedang warnanya putih dan kuning, bintang yang suhunya rendah berwarna merah
Hipparchus,
astronom Yunani untuk pertama kalinya dengan mata telanjang mengklasifikasikan
tingkat kecemerlanga bintang. Dari bintang Magnitudo 1 hingga Magnitudo 6
perbedaan tingkat kecemerlangan 100 kali lipat
Bintang
yang lebih redup daripada bintang Magnitudo 6 sulit dilihat dengan mata
telanjang
Bintang
bersinar terang dan redup disebut bintang Variabel
Saat
lahir, bintang mengeluarkan warna biru muda, sambil berpencar, bintang akan
berubah menjadi merah. Usia bintang dapat dihitung dengan cara:
Menghitung
kecepatan bintang berpencar, menghitung saat masih berkumpul menjadi satu
titik, menghitung usia bintang dengan melihat tingkat kecemerlangan bintang
Waktu
yang diperlukan dari Bumi sampai Matahari dengan pesawat jumbo jet selama 2
tahun
Untuk
menghitung jarak antar bintang biasanya digunakan satuan astronomi AU
(Astromical Unit) selain itu digunakan juga satuan tahun cahaya dan menit
cahaya. Jarak antara Bumi dan Matahari disebut dengan 1 AU, yaitu kira 8,3
menit cahaya. Jarak antara Matahari dengan bintang Proxima Centauri, bintang
paling dekat dengan Bumi
1
tahun cahaya = ± 9,5 triliun atau 9.500.000.000.000 km
Bintang
yang dekat
Nama
Bintang |
Jarak
Tahun Cahaya |
Magnitudo
Tampak |
Luminositas
(Matahari = 1) |
Kategori |
Matahari |
0 |
-26.8 |
1 |
Bintang
kuning |
Proxima
Centauri |
4.2 |
11.0 |
0.00005 |
Bintang
kerdil merah |
Alpha
Centauri A |
4.3 |
0.0 |
1.3 |
Bintang
kuning |
Alpha
Centauri B |
4.3 |
1.4 |
0.36 |
Bintang
oranye |
Bintang
Barnard |
5.9 |
9.5 |
0.00044 |
Bintang
kerdil merah |
Wolf
359 |
7.6 |
13.5 |
0.00002 |
Bintang
kerdil merah |
Leland
21185 |
8.1 |
7.5 |
0.0052 |
Bintang
kerdil merah |
Sirius
A |
8.6 |
-1.5 |
23 |
Bintang
putih |
Sirius
B |
8.6 |
8.7 |
0.02 |
Bintang
kerdil putih |
Bintang
UV A Rasi Cetus |
8.9 |
12.4 |
0.00006 |
Bintang
kerdil merah |
Bintang
UV B Rasi Cetus |
8.9 |
12.9 |
0.00004 |
Bintang
kerdil merah |
Bintang
yang jauh
Nama
Bintang |
Jarak
(Tahun Cahaya) |
Magnitudo
Tampak |
Luminositas
(Matahari = 1) |
Kategori |
Altair |
17 |
0.8 |
10 |
Bintang
putih |
Vega |
26 |
0.0 |
50 |
Bintang
putih |
Castor |
46 |
1.6 |
30 |
Bintang
putih |
Magnitudo
visual : tingkat kecemerlangan sebuah bintang yang dapat dilihat dengan mata telanjang dari bumi. Perbedaan
tiap tingkat Magnitudo adalah 2,5 kali. Angka yang semakin kecil berarti
bintang semakin terang
Bintang
terlahir dari nebula gelap raksasa. Partikel gas dan debu dalam nebula plean
saling tarik dan merapat selama miliaran tahun, ketika makin rapat, gaya tarik
– menarik makin kuat sampai terjadilah tarikan yang cepat dan kuat ke arah
pusat gravitasi nebula tersebut
Gerakan
serentak materi nebula ke satu titik menimbulkan ledakan dan panas di pusat
gravitasinya dan dari situlah lahir sebuah bintang
Kelahiran
dan pertumbuhan bintang :
1.
Di medium antar bintang terdapat suatu nebula gelap raksasa. Saat nebula yang
memiliki massa jenis tinggi runtuh, gaya gravitasinya menyeret material secara
perlahan ke pusatnya
2.
Material tersebut terpisah ke dalam beberapa bongkahan gas dengan massa jenis
tinggi. Masing bongkahan berangsur merapat dan suhu gas dalam bongkahan
meninggi. Dan akhirnya mulai berpijar, inilah cikal bakal bintang
3.
Masing calon bintang terus mengkerut sehingga massa jenisnya meningkat. Sebagai
akibat rotasi, gas atau debu yang mengelilingi sekitar bintang menjadi
berbentuk cakram pipih
4.
Jika pada bintang muda terjadi reaksi fusi nuklir. Bintang akan mulai berpijar
dari bagian tengahnya muncullah gas. Gas ini akan menjadi Stellar Wind (angin
bintang) yang sangat kuat dan karena bentuknya seperti cakram pipih, maka angin
akan tersembur dalam dua arah tegak lurus cakram
5.
Sebagai akibat kuatnya Stellar Wind, sebagian besar awan debu dan gas yang ada
di sekitar bintang beterbangan dan material yang ada di cakram mulai mengkerut
6.
Setelah material cakram mengkerut pada suatu ketika material akan menjadi satu
grup bintang. Jika tidak, maka akan terbang bersama Stellar Wind dan hilang di
medium antar bintang
7.
Bintang mengeluarkan cahaya yang stabil dan menjadi salah satu anggota keluarga
bintang. Kondisi bintang seperti ini tidak akan mengalami perubahan dalam 90%
masa hidup bintang yang berlangsung beberapa miliar tahun
Kematian
bintang:
Sebelum
mati bagian luar bintang akan meledak dan bersinar terrang, orang zaman dulu
menyebut fenomena ini sebagai bintang baru. Istilah sekarang ledakan bintang
ini disebut Nova
8.
selama masa hidupnya, bintang yang beratnya 10 kali lebih besar dari Matahari,
sambil mengeluarkan sinar putih, membakar seluruh hidrogennya dalam reaksi
nuklir. Setelah berlangsung selama jutaan tahun, semua bahan akan terbakar
habis. Setelah seluruh hidrogennya habis, yang tinggal adalah helium, mulailah
bintang tersebut membesar
9.
Di bintang masih terdapat galaksi yang kekuatannya bisa menimbulkan reaksi fusi
nuklir terhadap atom helium menjadi atom karbon. Di saat yang bersamaan, setelah lapisan luar yang terbakar mendingin.
Bintang tersebut mengeluarkan warna merah. Fase ini disebut fase bintang
raksasa merah
10.
setelah seluruh heliumnya terbakar, pada bintang yang besarnya 10 kali
Matahari, akan terjadi reaksi fusi, nuklir lebih lanjut, yaitu atom karbon
menjadi atom besi, akhirnya sebagai hasilnya bintang ini menjadi punya inti
berupa besi
Karena
tiba – tiba menjadi terang mereka mengira telah lahir bintang baru. Seluruh
bagian bintang akan mengalami ledakan besar dan mengeluarkan sinar 1 miliar lebih
terang dari Matahari. Fenomena ini disebut Nova, dan jika besar sekali disebut
dengan Supernova
11.
Jika materi bintang telah menjadi besi, untuk menyuplai banyak energi, lebih
dimengkerutkan lagi
12.
Akhirnya terjadilah ledakan besar. Bintang pecah berkeping dan menghasilkan
sinar yang bermiliar kali lebih terang dari Matahari. Fase ini disebut dengan
Supernova
13.
setelah ledakan supernova, yang tersisa hanyalah inti neutron. Bintang ini
disebut sebagai bintang neutron yang berputar pada porosnya/ berotasi yang
selanjutnya akan menjadi Pulsar atau lubang hitam
Saat
bintang mati, sebagian besar bintang akan menjadi bintang kerdil putih (bintang
katai putih) bintang yang massanya besar akan menjadi neutron, sedangkan yang
sedikit lebih berat massanya akan menjadi lubang hitam
Proxima
centauri bintang paling dekat dengan Matahari. Jaraknya 4,2 tahun cahaya
Galaksi
berbentuk spirl raksasa merupakan berkumpulnya bintang. Diameternya tidak
kurang dari 100 ribu tahun cahaya. Jika mengendarai pesawat jumbo jet, dari
ujung sampai ujung galaksi butuh waktu 100 miliar tahun
Tata
surya mengelilingi pusat galaksi dari tempat yang jauhnya 30 ribu tahun cahaya
dari pusat galaksi
Dari
ujung galaksi yang berbentuk seperti lensa cambung sampai ujung yang lainnya
jaraknya 100 ribu tahun cahaya, di dalam galaksi terdapat lebih dari 200 miliar
tahun bintang mandiri yang mengeluarkan cahanya sendiri seperti Matahari diantaranya ada bintang Altair dan Vega
Kumpulan
bintang (Klaster Terbuka) artinya bintang yang tersebar
Klaster
Pleiades, salah satu klaster terkenal dari klaster Terbuka yang ada di Rasi
Bintang Taurus
Gas
bintang muda diselimuti oleh gas seperti asap putih keabuan yang membungkus bintang
Dalam
sistem galaksi, Klaster Globular kira ada 130 buah. Klaster dibandingkan dengan
klaster terbuka, Klaster Globular usianya lebih tua. Sekitar 15 miliar tahun
Klaster
terbuka adalah kumpulan bintang muda dan bintang yang bersinar terang karena
suhunya yang tinggi. Jumlahnya bisa ratusan sampai ribuan bintang. Kumpulan
bintang terkadang bentuknya tidak beraturan, di Klaster Terbuka ditemukan
bintang yang ribuan kali lebih terang daripada Matahari. Klaster Globular merupakan
gugusan bintang yang berbentuk seperti
bola, merupakan tempat berkumpulnya ratusan atau jutaan bintang, beda dengan
Klaster Terbuka. Klaster Globular terdiri dari bintang tua dan bersuhu rendah.
Klaster Globular M13 yang berada di Rasi Hercules merupakan tempat
dikirimkannya pesan dari teleskop radio Arecibo pada tahun 1974
Luar
angkasa tersusun dari banyak gas, debu, bintang, dan sebagainya. Nebula
merupakan benda angkasa tempat berkumpulnya debu, gas, dll dalam massa jenis
yang tinggi. Merupakan tempat lahirnya bayi bintang yang baru dan tempat
terjadinya Nova atau ledakan besar Supernova
Tempat
lahirnya bintang, Nebula SMC
Nebula
campuran gas dan debu, bersinar
Klaster,
gugusan bintan bersinar
Berat
satu nebula lebih dari ribuan kali berat Matahari
Jenis
Nebula :
Berdasarkan
csara radiasinya, nebula dibagi dalam Nebula Radiasi, Nebula Refleksi, dan Nebula Gelap sebagai nebula yang mengeluarkan sinar setelah
menerima sinar ultraviolet dari bintang
bertemperatur tinggi dan kemudian
mengionasasikannya, Nebula Radiasi pada umumnya memancarkan sinar berwarna merah. Nebula
Refleksi adalah nebula yang tampak
seperti mengeluarkan sinarnya sendiri, padahal nebula ini hanya memantulkan
sinar bintang bertemperatur tinggi yang ada di dekatnya. Pada umumnya
memancarkan sinar biru. Sebagai nebula yang tampakmya gelap, Nebula gelap
dikenali sebagai sabuk atau bongkahan hitam, ini terjadi karena debu yang ada
di dalam nebula menghalangi sinar Bintang yang ada dibelakangnya
Nebula
Mawar/Rosette (Nebula Radiasi)
Nebula
Nenek Sihir/Witch Head (Nebula Refleksi)
Nebula
Trifid (Nebula Radiasi, Nebula Refleksi)
Nebula
Kapal Kuda (Nebula Gelap)
Nebula
kepiting merupakan awan gas yang berkembang mengeluarkan sinar 100.000 kali
lebih terang daripada Matahari. Hal ini dikarenakan pulsar yang ada di bagian
tengah nebula menyemburkan gelombang elektromagnetik yang kuat
Pulsar
diameternya 25 km, tapi massanya lebih besar daripada massa Matahari
Dalam
1 detik mengeluarkan 30 kali sinar X dan gelombang elektromagnetik dalam bentuk
yang sama. Dikarenakan bintang neutron dalam 1 detik berotasi 30 kali
Gugusan
galaksi merupakan kumpulan galaksi yang terdiri dari 10 – 50 buah galaksi.
Gugusan galaksi yang di dalamnya terdapat galaksi Bimasakti, galaksi M33,
galaksi Magellan, galaksi Andromeda, dll disebut sebagai gugusan galaksi grup
lokal. Diameter gugusan galaksi grup lokal kurang lebih 10 tahun cahaya.
Merupakan kumpulan lebih dari 40 galaksi besar dan kecil, setiap galaksi
berotasi dan masing memiliki gravitasi yang saling mempengaruhi galaksi yang
lainnya
Galaksi
M32 – galaksi M33 – galaksi Magellan – galaksi Andromeda
Gugus
galaksi grup lokal adalah satu kumpulan galaksi yang tersusun dari ribuan
galaksi yang telah ditemukan oleh para astronom. Gugusan galaksi seperti ini
berkumpul lagi menjadi gugusan super, ukurannya ratusan juta tahun cahaya.
Sepertinya kumpulan gugusan galaksi jumlahnya tak terhitung
Bumi
tempat tinggal dan bulan merupakan bagian dari tata surya – tata surya
merupakan bagian dari galaksi bima sakti – galaksi bima sakti merupakan bagian
dari gugusan galaksi grup lokal
Galaksi
Andromeda merupakan benda angkasa paling jauh yang bisa dilihat dengan mata
telanjang, jaraknya lebih dari 2,5 juta tahun cahaya. Terdiri dari 400 miliar
bintang merupakan galaksi berbentuk spiral yang terbesar, meski ukurannya
sangat besar, bentuknya mirip sekali dengan galaksi bimasakti. Merupakan benda
langit yang diduga kuat di salah satu planetnya terdapat kehidupan seperti di
bumi
Proses menjadi lubang hitam
Lubang
hitam tersusun dari berkumpulnya jutaan bintang dari bagian pusat/inti galaksi
muda yang baru saja lahir, maupun bintang yang sudah mati
Jika
sudah tua, bintang akan menjadi supernova dan mengalami ledakan. Material yang
ringan beterbangan dan secara tiba mengecil dalam ukuran 2 – 3 kalinya Matahari
Sebagian
besar sisa bintang yang sudah mati
seperti ini akan menjadi bintang kerdil yang berwarna putih. Bintang seukuran
planet yang massa jenisnya sangat tinggi
Bintang
yang massanya besar meninggalkan inti pusatnya yang berat dan menjadi bintang
Neutron yang massa jenisnya sangat tinggi
Bintang
yang massa jenisnya sedikit lebih besar lagi, berdasarkan gravitasinya yang
luar biasa akan menjadi lubang hitam
Ledakan
Galaksi dan Quasar : di dalam galaksi secara bersamaan ada peristiwa bintang
baru lahir dan ada peristiwa ledakan bintang. Diantara semuanya itu, Quasar
adalah yang misterius. Quasar adalah inti galaksi pada masa awal pembentukan
luar angkasa yang menyebabkan terjadinya fenomena ledakan. Quasar yang paling
dekat dengan Bumi jaraknya 200 juta tahun cahaya dan yang paling jauh 13 miliar
tahun cahaya dan yang paling jauh 13 miliar tahun cahaya. Saat terjadi fenomena
ledakan, meski terpisah jarak 2,1 milyar tahun cahaya jauhnya dari Bumi akan
tampak sinar yang sangat terang
Cakram
Kohesi : material yang dengan cepat masuk ke lubang hitam membentuk cakram
kohesi, bersinar terang karena suhu tinggi
Pembataian
bintang : akibat gravitasi lubang hitam. Bintang yang ada didekatnya menjadi
tersedot. Gas dari bintang terisap ke arah cakram kohesi dan akhirnya dengan
cepat masuk ke dalam lubang hitam
Lubang
hitam, kuburan luar angkasa : lubang hitam ada di pisat cakram kohesi masanya
terus meningkat menjadi miliaran kali Matahari
Super
jet : sinar proton atau elektron dimuntahkan dari dalam cakram kohesi. Membelah
medium antar bintang dan menyapu materi di sekitarnya
Makanan
bintang : awan gas yang dingin bagaikan gudang material yang suatu saat akan
masuk dengan cepat ke lubang hitam. Jika makanan seperti ini semuanya habis dan
tinggal yang jauh, maka lubang hitam akan berhenti beraktivitas
Stasiun
pembangkit tenaga listik lubang hitam : pada gravitasi lubang hitam, segala
sesuatunya tidak berketentuan. Lubang hitam mengisap gas di sekitarnya dan
mengambil dan menelan. Pada saat itu lubang hitam berperan sebagai stasiun
pembangkit listrik yang menyemburkan sinar X dan listrik yang kuat
M82
– galaksi yang meledak
Jet
yang dilepaskan ke dua arah dari bintang yang baru lahir (difoto dari Teleskop
Hubble)
Alam
semesta akan memuai dan ruang antar bintang lambat laun makin menjauh. Alam
semesta terus membesar, nebula juga makin menjauh dengan kecepatan tinggi
hampir menyamai kecepatan cahaya
Satelit
yang meneliti pertumbuhan alam semesta :
Satelit
Cobe : satelit Cobe diluncurkan pada 18 November 1989 untuk meneliti gelombang
mikro dan inframerah sisa dari pembentukan alam semesta mengukur suhu alam
semesta, memetakan radiasi sinar kosmik, dan meneliti latar gelombang vulkanik
Satelit
Wmap : satelit Wmap diluncurkan tahun 2001, sensitivitasnya 10 kali lebih besar
daripada Satelit Cobe. Meneliti fluktuasi suhu alam semesta dengan jauh lebih
akurat
Pada
awal pembentukan alam semesta berupa satu bongkahan energi, karena suatu alasan
kemudian meledak, peristiwa ini disebut Big Bang
Material
yang disemburkan oleh Big Bang tersebar di angkasa dan sebagiannya yang cukup
besar akan siap membentuk sesuatu, selanjutnya akan berkembang dengan cepat dan
akhirnya jadilah alam semesta
Big
bang adalah meledakmya suatu titik yang kemudian berkembang menjadi seluruh alam semesta, big bang
merupakan ledakan amat dahsyat yang mengawali pembentukan alam semesta. Titik
yang merupakan awal alam semesta itu berwujud bongkahan energi yang sangat
kecil, panas, dan massa jenisnya sangat tinggi, karena semua material dan
cahaya masih menggumpal jadi satu. Maka pada saat itu belum ada cahaya dan
bintang di alam seperti sekarang ini. Pada suatu masa bongkahan energi yang
tidak bisa menahan tekanan ini meledak dengan hebat dan alam semeesta dalam
waktu singkat mulai tumbuh dengan kecepat tinggi. Seiring dengan memuainya alam
semesta, suhunya lambat laun menurun. Material dan gas sebelumnya tergabung
dengan kuat menjadi terurai. Cahaya menjadi bisa dan jagat raya menjadi bening.
Peristiwa ini disebut dengan permata berkilaunya alam semesta. Di satu sisi
material ledakan mengapung seperti busa, sedangkan sebagiannya menyatu menjadi
galaksi dan bintang
Masa
awal alam semesta – big bang – permata berkilaunya alam semesta – kelahiran
benda langit – kelahiran galaksi
Jika
alam meledak maka akam akan terus berkembang yang lain pengembangan akan
berhenti
Teori
alam semesta yang mengembang dan mengerut : pendapat pertama mengatakan bahwa
setelah terjadi ledakan yang sangat besar, alam semesta akan terus berkembang
tanpa henti. Alam semesta yang baru saja lahir mengembang dengan kecepatan
tinggi. Seperti laju sebuah mobil. Tanpa berhenti semakin lama semakin tinggi
kecepatannya, selanjutnya alam semesta akan terus berkembang tanpa henti
Pendapat
kedua mengatakan bahwa setelah alam mengembang, pada suatu saat akan mengerut
kembali menjadi satu titik, pendapat ini menyatakan bahwa di alam semesta
terdapat suatu material yang tak tampak oleh mata, yang menyebabkan
pengembangan alam semesta berhenti karena semua material tertarik kembali oleh
gravitasinya sendiri sehingga alam semesta mengempis kembali, setelah mengempis
menjadi satu titik terjadilah big bang dan
lahirlah alam semesta yang baru
Orang
zaman dulu melihat rasi bintang yang berubah setiap bulannya, mereka jadi tau
saat ini bulan apa, kapan baru mulai bercocok tanam, dan lainnya. Mereka juga
bisa memastikan arah dan waktu dengan melihat rasi bintang. Salah satunya peta rasi bintang zaman kuno
yang diukir dengan batu. Rasi bitang berbeda setiap bulan karena Bumi berotasi
sehingga tiap hari rasi bintang berputar dengan teratur, karena Bumi
berevolusi, rasi bintang yang terlihat tiap musim berbeda
Ursa
mayor/ beruang besar (bintang Biduk)
bukan nama sebuah bintang, melainkan nama yang diberikan pada 7 bintang yang
jika dihubungkan dengan garis akan membentuk gambar seperti beruang besar.
Selain itu karena ketujuh bintang ini juga bisa dipandang membentuk formasi
sebuah biduk, maka ketujuh bintang ini juga dijuluki dengan nama bintang Biduk
Segitiga
besar musim semi. Jika bintang Arcturus di Rasi Bootes, Spica di Rasi Virgo,
dan Denebola di Rasi Leo dihubungkan dengan garis maka akan membentuk segitiga
musim semi (segitiga besar musim semi, musim panas, musim gugur, dan musim
dingin pegangan yang menjadi standar untuk memudahkan pencarian
rasi bintang lainnya
Rasi
bintang : kelompok bintang yang tampak di langit malam. Jika bintang dihubungkan dengan garis, maka akan membentuk
konfigurasi seperti orang atau hewan. Jumlah rasi bintang yang dipakai saat ini
berjumlah 88 buah. Ini ditetapkan pada pertemuan Perhimpunan Astronomi
Internasional pada 1930, karena bumi berevolusi mengelilingi Matahari dalam
waktu 1 tahun, maka rasi bintang tiap musim berbeda
Rasi
bintang musim semi : pada musim semi tampak di langit bagian utara Rasi Ursa
Mayor dan Rasi Leo di selatan Rasi Virgo dan Corvus di bagian Timur, serta Rasi
Gemini dan Rasi Orion di sebelah Barat. Saat akhir musim semi, Rasi Bintang
Musim Panas mulai menaik dari bagian bawah dan Rasi Bintang musim Gugur
menghilang
Rasi
Leo (singa) dapat di lihat sebelah selatan Rasi Beruang Besar
Arah
barat dan timur rasi bintang berkebalikan dengan arah peta. Peta bumi digambar
dengan cara melihat dari atas langit, sehingga di dalam gambar sebelah kanan
adalah arah timur, sebaliknya arah rasi bintang ditentukan dengan cara
berbaring di tanah dan melihat ke arah benda langit yang ada diatas., oleh karena
itu bagian sebelah kiri menjadi arah timur
Rasi
bintang di langit musim semi :
Rasi
bintang berada di posisi ini pada
1
Maret (11 malam)
1
April (9 malam)
1
Mei (7 malam)
Utara
: Cepheus – Cassiopeia – Draco (Naga) – Ursa Minor – Bintang Utara – Hercules –
Perseus – Auriga – Taurus – Aldebaran – Gemini – Cancer – Regulus - Denebola – Arcturus -Corona Borealis - Bintang Biduk – Serpens – Libra – Virgo –
Spica – Corvus – Crater – Hydra – Rigel Lepus – Canis Mayor – Sirius – Carina –
Betelgeuse – Canis Minor – Puppis – Vela – Centaurus - selatan
Rasi
Scorpio (Kalajengking) : dilihat sebagai rasi bintang bersinar di langit
selatan
Segitia
besar musim panas : jika bintang Deneb di Rasi Cygus dihubungkan dengan bintang
Altair di Rasi Aquila dan Bintang Vega di Rasi Lyra, maka ketiganya akan
mmebenttuk sebuah segitiga besar di musim panas
Rasi
Cygrus (Angsa) – Rasi Lyra (Kecapi) – Rasi Aquila (Elang)
Rasi
Sagitarius : membentuk konfigurasi seorang pemanah yang sedang menarik anak
panah
Rasi
bintang yang mewakili rasi bintang musim panas adalah Scorpio dan Sagitarius
Rasi
bintang musim panas : waktu musim panas tampak di langit Rasi Scorpio, Sagitarius,
dan Corona Australis di sebelah Selatan, galaksi membentang dari timur ke
utara, ditengah Rasi Lyra, Aquila, dan Cygnus
Rasi
bintang di langit musim panas
1
Juni (11 malam)
1
Juli ( 9 malam)
1
Agustus (7 malam)
Utara
: Perseus – Cassiopeia – Auriga – Cepheus – Draco – Bintang Utara – Ursa Minor
– Bintang Biduk – Lynx – Leo – Ursa Minor – Ursa Mayor – Draco – Pegasus –
Cygnus – Deneb – Lyra – Vega – Hercules – Corona Borealis – Aquarius – Altair –
Aquila – Sagitta – Dolphinus/Dolphin – Aries – Sagitarius – Corona Australis
- Scorpio – Antares – Lupus – Libra –
Spica – Hydra – Virgo – Corvus – Crater – Serpends – Orphiuchus – selatan
Rasi
Andromeda : meski tidak ada bintang terang, dikenal sebagai galaksi Andromeda
Segiempat
besar musim gugur : 3 bintang di bagian tubuh Rasi Pegasus dan bintang di
bagian kepala Alpheratz di Rasi Andromeda membentuk segi empat besar musim
gugur
Rasu
cassiopeia : tampak seperti huruf w di langit bagian utara
Rasi
bintang musim gugur : bintang bergerak dari arah timur ke barat sehingga posisi
rasi bintan gmenajdi berbeda dengan saat musim panas, dengan memusatkan pada
galaksi, maka banyak bintang yang berkerlap – kerlip dan segiempat besar rasi pegasus dan huruf w
rasi Cassiopeia tampak oleh mata
1
September (11 malam)
1
Oktober (9 malam)
1
November (7 malam)
Utara
– Ursa Mayor – Bintang Biduk – Auriga – Bootes – Ursa Minor – Bintang Utara –
Draco - Taurus – Perseus –
Triangulum/triangle – Andromeda – Cepheus – Cassiopeia – Corona Borealis – Lyra
– Cepheus – Aries – Pisces – Cetus – Phoenix – Grus – Pisces Selatan – Indus
- Sagitarius – Serpens – Aquarius –
Aquila – Delphinus – Pegasus – Sagita – Hercules – Cygnus – Pisces Selatan
Rasi
Orion : tersusun dari bintang yang terang dapat dilihat di langit selatan
Rasi
Taurus (sapi Jantan) : terletak disekitar bagian tengah antara Auriga dan Orion
Segitiga
besar musim dingin : jika bintang Procyon di rasi Canis Minor dihubungkan
dengan bintang Sirius di Rasi Canis Mayor dan Betelgeuse di Rasi Orion, maka
terbentuk segitia besar musim dingin
Rasi
bintang musim dingin : karena udaranya bersih, maka musim dingin merupakan
musim saat bintang tampak paling jelas. Di sebelah selatan bersinar rasi
bintang Orion yang terkenal, tepat di bagian atas tampak Rasi Bintang Auriga,
di samping Auriga terdapat Pegasus, Cassiopeia dan rasi bintang lainnya
1
Desember (11 malam)
1
Januari (9 malam)
1
Februari (7 malam)
Utara
– Draco – Bintang Induk – Ursa Minor – Bintang Utara – Cygnus – Leo – Cancer –
Lynx – Hydra – Gemini – Canis Minor – Betelgeuse – Procyon – Puppis – Sirius –
Canis Mayor – Lepus – Columba – Orion – Taurus – Capella – Auriga – Cepheus –
Cygnus – Cassiopeia – Percus – Andromeda – Pegasus – Aquarius – Cetus –
Eridamus – Formax – Horologium – Aries – Triangulum/triangle – Selatan
Ladang
ranjau : tempat asteroid membentuk sabuk panjang
Alat
navigasi otomatis untuk mengoperasikan pesawat terbang/ kapal laut secara
otomatis dengan mengesetnya berdasarkan
rute yang dilalui
Asteroid
bergerak menurut orbitnya. Tapi ada kalanya keluar dari orbit atau bertabrakan,
jika ada kemungkinan bertabrakan dengan bumi
Ukuran
asteroid bermacam mulai dari meteorit kecil sampai Ceres yang diameternya kira
1000 km. ribuan asteroid membentuk sabuk dan terapung diantara orbit Mars dan
Jupiter
Ada
teori mengatakan bahwa kemusnahan dinosaurus di muka Bumi disebabkan karena
adanya tabrakan Bymu dengan Asteroid
Sebagai
akibat tabrakan bumi dengan asteroid, bumi mendapat efek yang sangat luar biasa
Iklim
di bumi berubah dan karena sinar Matahari terhalang oleh debu yang menyebar,
maka musnahlah dinosaurus
Planetarium
di Gunung Bohyeon Korsel, tempat penelitian asteroid